Tixati 2.58
Tixati adalah Aplikasi sharing file peer-to-peer yang menggunakan protokol BitTorrent. Dengan Powerful P2P maka anda bisa mendownload file dengan lebih cepat dan memiliki tingkat kegagalan yang lebih rendah.
Bagi anda yang sangat suka mendownload file dari internet, pasti tidak asing lagi dengan file Torrent. Ada banyak sekali file gratis mulai dari video, film, software, ebook, musik dan file lainnya yang bisa anda download dengan memanfaatkan protokol BitTorrent tersebut. Namun untuk mendownload file dari protokol BitTorrent (Torrent File) Anda memerlukn software penghubung yaitu Torrent Client software.
Kelebihan dan keunggulan Tixati BitTorrent Client antara lain :
Dilengkapi dengan algoritma yang super efisien untuk memastikan anda mendownload dari server peer yang paling cepat.
Memiliki informasi yang jelas dari semua aspek download seperti peers, pieces, files dan trackers.
Sudah mendukung magnet link sehingga anda tidak perlu mendownload file .torrent jika sudah terdapat magnet linknya.
Koneksi peer dilindungi dengan enkripsi untuk meningkatkan security.
Dilengkapi dengan full DHT (Distributed Hash Table) untuk memberikan detail trafik dalam bentuk grafik.
Memiliki pengaturan bandwidth throttling yang fleksibel sehingga anda bisa mengatur prioritas kecepatan untuk masing-masing file yang anda download.
Memiliki fitur file managemen lokal untuk memindahkan file yang sedang anda download ke partisi lainnya di hard drive anda walaupun ketika proses download sedang berlangsung.
100% mendukung BitTorrent protokol.
Tersedia dalam beberapa versi yang bisa anda pilih, meliputi versi windows, linux dan versi portable.
Lisensi | Freeware |
---|---|
Developer | Tixati Software Inc |
Sistem Operasi | Windows XP/Vista/7/8/10 |
Download Tixati Gratis Terbaru dengan mengklik tombol diatas
0 Response to "Tixati 2.58"
Posting Komentar